Hak atas Kekayaan IntelektualPerbandingan Sistem Perlindungan Hak Atas Kekayaan Intelektual Pada Hak Cipta Dan Hak Desain Industri
Disusun oleh: Valda Zahirra Sidqi, S.H. dan Maria Vianney Tasya Bayu, S.H. Kekayaan intelektual menjadi sangatlah penting di tengah pesatnya digitalisasi oleh para pelaku ekonomi kreatif. Selain perlu memahami pentingnya Kekayaan Intelektual, para pelaku industri kreatif juga harus waspada terhadap konsekuensi dari kemungkinan-kemungkinan terjadinya pelanggaran hak kekayaan intelektual. Hak Kekayaan Intelektual (“HKI”) atau...